3 Jenis Vitamin Penting Kusus Ayam Bangkok

3 Jenis vitamin penting kusus ayam bangkok – Vitamin memang sangat di butuhkan bagi seluruh jenis unggas.salah satunya adalah ayam bangkok apalagi jika ayam tersebut memang di tempah sebagai ayam petarung berkualitas super,maka pemberian vitamin wajib sebagai doping kekuatan serta staminanya..

Banyak sekali jenis vitamin yang di butuhkan oleh ayam bangkok,masing-masing vitamin juga akan memberikan efek yang berbeda.salah satu contoh adalah jenis vitamin C.Vitamin C pada ayam bangkok berfungsi sebagai pemacu produktifitas kusunya untuk ayam bangkok betina.3 Jenis Vitamin Penting Kusus Ayam Bangkok

Vitamin C dapat kita dapat dari berbagai jenis pakan yang telah kita kombinasikan terlebih dahulu.Nah,jika untuk ayam jantan,vitamin C berguna untuk keluarnya darah kususnya dari mulut saat ayam berlaga.mampu menjaga daya tahan tubuh  supaya lebih kuat,tidak cepat lemas,lesu serta mampu memperbaiki nafsi makan yang menurun..

Manfaat Vitamin D pada ayam bangkok.

Vitamin D salah satu cara untuk mendapatkan dengan cara menjemur ayam saat pagi hari.vitamin D sendiri memiliki fungsi sebagai sarana pembentukan tulang serta kerabang telur bagi ayam bangkok betina.Jika ayam bangkok betina kekurangan Vitamin  D ini..

Maka ayam bisa mengalami suatu jenis penyakit yang di sebuah Rachitis yang bisa menyebabkan tulang ayam menjadi rapuh,telur mudah pecah,getas dan lembek.Vitamin D juga bisa kita peroleh dari sumber pakan yang berupa minyak ikan,pakan hijauan,susu serta buah kecipir.

Advertisement

Hal inilah yang mungkin wajib di perhatikan bagi juragan ayam bangkok kususnya ayam bangkok yang sengaja di peruntukan untuk ternak.kusus ayam bangkok jantan,vitamin D bisa di peroleh dengan menjemur di bawah sinar terik matahari pagi.

Manfaat Vitamin K Pada ayam bangkok.

Selain vitamin d ayam bangkok juga membutuhkan jenis vitamin E yang berfungsi sebagai pencegahan pendarahan ketika ayam sedang di laga.Nah,jika untuk induk betina,vitamin d berfungsi sebagai peningkat produktifitas telur.

Jenis pakan yang banyak kandungan vitamin e adalah tauge,kacang hijau,padi serta dari jenis kacang-kacangan lainnya,sayur serta susus.

Manfaat Vitamin K untuk ayam bangkok.

Vitamin k sangat bagus jika kita berikan pada anakan ayam bangkok,kususnya yang barus menetas.sebab fungsi dari vitamin K adalah sebagai alat pembentuk sel darah.selain itu,Vitamin k juga berguna untuk mencegah rasa sakit jika ayam bangkok terkena pukulan,.

Jika ayam bangkok kekurangan vitamin k,maka jika ayam bangkok terluka ,akan sangat sulit untuk di sembuhkan,sebab sel darah tidak mampu membeku dan menyumbat luka pada tubuh ayam.dengan adanya vitamin k yang cukup pada ayam bangkok,luka separah apapun akan sangat cepat kering dan sembuh..

Kulit ayam bangkok yang sobek dan mungkin banyak mengeluarkan darah,akan segera menutup kembali akibat membekunya sel darah .inilah pentingnya Vitamin k bagi ayam petarung yang mungkin banyak juragan pemula belum mengetahuinya..

Pakan yang banyak kandungan vitamin k salah satunya adalah pakan hijauan segar,tepung ikan dan hijauan lain yang bagus untuk kita berikan pada ayam bangkok petarung.

Baca Juga: Ciri ayam bangkok aduan bagus saat berlaga

Untuk masalah vitamin sendiri,sebenarnya sudah tersedia pada pakan yang kita berikan,namun tak ada salahnya jika kita juga berikan pakan tambahan kusus,misal sebagai penambah vitamin d,c dan k supaya kandungan vitamin pada tubuh ayam bangkok tetap terjaga dan mampu memberikan manfaat sesuai kasiat pada masing-masing jenis vitamin tersebut….salam..

Advertisement
loading...

Leave a Reply

error: Tulisan Di lindungi DCMA.