Menyilangkan Ayam Pakhoy Dengan Bangkok

Menyilangkan ayam pakhoy dengan bangkok – Ayam pakhoy merupakan ayam petarung dengan ukuran bentuk badan di atas rata-rata,bahkan ada ayam pakhoy yang memiliki bobot hingga 5-8 Kg.Di negara asalnya vietnam,ayam pakhoy merupakan ayam aduan paling vaforit dan tergolong ayam menakutkan..

Untuk di indonesia,kita sangat jarang menemukan ayam pakhoy yang asli,jika ada hanya merupakan silangan saja, dengan berbagai ayam aduan lokal semisal dengan ayam bangkok.Ciri fisik ayam pakhoy asli bisa kita lihat dari kepala hingga leher yang botok tidak di tumbuhi bulu..Menyilangkan Ayam Pakhoy Dengan Bangkok

Ayam pakhoy sendiri terkenal dengan gaya bertarung yang lebih dominan memukul.Pukulan yang kuat,keras dan mematikan inilah yang banyak di incar oleh banyak juragan ayam untuk di lakukan kawin silang dengan ayam bangkok..

Pukulan kuat,memiliki fisik dan tenaga badak adalah salah satu sebutan untuk ayam pakhoy.Memang gelar tersebut pantas untuk kita berikan..

Hal ini di karenakan,ayam pakhoy memiliki bentuk badan relatif besar,sistem pertulangan yang bagus,besar dan sangat jurang di miliki oleh jenis ayam aduan lainnya,,,

Maka dari itu,jika ayam pakhoy merupakan ayam terkuat dan terkeras pukulanya saat ini..

Cara menyilangkan ayam pakhoy dengan ayam bangkok.

Mungkin cara kawin silang sudah banyak juragan yang mengetahuinya,cara mengawinkan ayam ada dua cara,yaitu dengan cara alami,yaitu induk dan jantan di letakan dalam satu kandang,supaya mereka kawin secara alami..

Advertisement

Dan yang kedua dengan cara dengan cara kawin dodokan.yaitu ayam betina kita pegang lalu bagian pantat kita sodorkan ke induk jantan.Jika ayam bagus,sang jantan akan langsung menaiki induk betina..

Jika juragan induk memiliki ayam dari jenis baru,lakukan silangan ayam pakhoy dengan ayam bangkok,anakan yang di hasilkan juga tergolong lebih mempuni,bagus dan memiliki gaya bertarung berfareasi unik..Hal ini sudah terbukti di lapangan dan tidak mengecewakan…

Baca juga: Kelebihan ayam pakhoy untuk ayam petarung

Akan tetapi juga perlu di ingat,Kita wajib menggunakan teknik sendiri untuk mengawinkan kedua ayam nini.Sebagai contoh saja..Jika ayam pakhoy memiliki gaya bertarung yang lebih dominan dengan gaya bawah,pukualaa keras akan tetapi,mental yang kurang bagus..

kita wajib mencari induk ayam bangkok yang lebih dominan gaya bertarungnya atas,memiliki mental baja yang bagus,pantang menyerah.Kesimpulanya,hal ini untuk menutupi kekurangan kedua induk dan menjadikan anakan yang di hasilkan mampu sempurna..Ini jika cara saya…

Namun jika cara juragan lain,mungkin bisa kita diskusikan dalam kolom komentar di bawah.Yang terpenting sebelum mengawin silangkan kedua induk ayam pakhoy dan ayam bangkok,juragan lakukan pengamatan,bagaimana gaya serta karakter kedua induk tersebut saat bertarung..

Baca juga: 5 Kelebihan ayam vietnam saat bertarung

Hal ini penting.karena anakan yang di hasilkan nanti sudah bisa kita prediksikan seperti apa yang kita mau.Tinggal juragan saja yang mengatur untuk menentukan induk serta ciri khas gaya bertarungnya.seperti apa anak nantinya ingin kita cetak..salam…Baca juga: kelebihan kekurangan ayam pakhoy

Advertisement
loading...

Leave a Reply

error: Tulisan Di lindungi DCMA.