5 Pukulan Ayam Petarung Bangkok Paling Populer

5 Pukulan Ayam Petarung Bangkok Paling Populer – Setiap ayam petarung bangkok memiliki gaya bertarung yang berbeda-beda.

Setiap ayam bangkok dapat menguasai teknik atau gaya bertarung lebih dari satu. Ada begitu banyak variasi gaya bertarung.

Lantas, apa saja variasi bertarung yang banyak dikuasai oleh ayam petarung bangkok? Berikut ini akan dijelaskan variasi gaya bertarung pada ayam petarung.

  • Gaya bertarung pukulan seri

Gaya bertarung pukulan seri merupakan salah satu jenis gaya bertarung yang sering dipakai oleh payam petarung. Ciri-ciri ayam petarung yang menggunakan pukulan seri adalah, ayam tersebut mendaratkan pukulannya kepada lawannya dengan secepat mungkin.

Pukulan seri tidak selamanya bisa berjalan dengan mulus. Kadang-kadang, gaya bertarung pukulan seri ini kurang akurat.

Namun, tidak semua pukulan seri yang dilakukan oleh setiap ayam petarung kurang akurat. Untuk ayam petarung yang berasal dari induk jagoan, gaya bertarung pukulan seri akan mendarat pada lawannya dengan akurat.

5 Pukulan Ayam Petarung Bangkok Paling Populer

Pada umumnya, ayam petarung yang memiliki gaya bertarung pukulan seri ini lebih cenderung memiliki gerakan yang lincah. Dan lebih sering memukul lawannya dari arah depan.

  • Gaya bertarung pukulan satu

Tidak semua jenis ayam petarung memiliki gaya bertarung pukulan satu. Hanya ayam petarung yang memiliki fisik yang kuat sajalah yang memiliki gaya bertarung pukulan satu.

Ayam petarung yang menggunakan pukulan satu biasanya akan mengeluarkan pukulan satu per satu.

Banyak para pemilik ayam petarung yang tidak mengajarkan gaya bertarung pukulan satu ini kepada ayamnya karena gaya bertarung yang satu ini sangat tidak efektif untuk bertarung karena hanya mengeluarkan satu per satu pukulan.Baca juga Mengenal Ukuran Dan Tipe Bertarung Ayam Laga Bangkok

Advertisement
  • Gaya bertarung pukulan belakang

Ayam petarung yang memiliki gaya bertarung pukulan belakang lebih sering memukul lawannya dari arah belakang.

Karena lebih sering memukul lawannya dari arah belakang membuat gaya bertarung jenis ini dikatakan sebagai salah satu gaya yang paling unik.

Gaya bertarung pukulan belakang banyak diajarkan para pemilik ayam petarung agar ayam petarungnya dapat melawan musuhnya dengan baik karena gaya bertarung pukulan belakang sangat efektif untuk melumpuhkan lawan. Hal ini dikarenakan lawan sulit untuk memprediksi apakah ada yang ingin menyerang atau tidak.

  • Gaya bertarung kunci pukul

Gaya bertarung kunci pukul lebih terfokus pada kepala dan leher lawan. Sebab, nantinya ayam petarung akan memukul lalu mengunci gerakan kepala dan leher.Simak dulu 6 Latihan Ayam Petarung Bangkok Wajib Dilakukan

Cara melakukan gaya bertarung yang satu ini adalah dengan menindih kepala lawan. Dengan begitu, lawan akan kesulitan mencari kepala ayam ini dan dengan mudahnya ayam petarung akan mengunci kepala lawannya.

  • Gaya bertarung ngoyor

Ayam petarung yang memiliki gaya bertarung ngoyor jarang diminati. Mengapa begitu? Karena, ayam yang memiliki gaya ini sangat jarang menang karena gaya bertarung ngoyor lebih menfokuskan melakukan pukulan satu per satu saja.

Ditambah lagi jika kepala ayam sedang menunduk untuk melakukan serangan maka lawan dengan mudahnya dapat melakukan serangan balik.

Dan masih banyak lagi gaya serta teknik pukulan ayam bangkok petarung lain yang memang paling di takuti dan diwaspadai oleh para bebotoh khususnya bagi para pencinta ayam bangkok petarung unggul.

Mungkin hanya ini saja tulisan malam ini yang bisa saya bagikan untuk para juragan di rumah seputar 5 Pukulan Ayam Petarung Bangkok Paling Populer semoga bisa berguna,membantu dan bisa di jadikan bahan rujukan di rumah.Monggo di baca dulu Cara Membuat Ramuan/Jamu Stamina Ayam Petarung Bangkok

Advertisement
loading...

Leave a Reply

error: Tulisan Di lindungi DCMA.